Spesifikasi dan Harga Honda MSX 125 Terbaru

Spesifikasi dan Harga Honda MSX 125 Terbaru - Hallo sahabat iPLANET POST, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Spesifikasi dan Harga Honda MSX 125 Terbaru, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Harga Motor Honda, Artikel Honda MSX 125, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Spesifikasi dan Harga Honda MSX 125 Terbaru
link : Spesifikasi dan Harga Honda MSX 125 Terbaru

Baca juga


Spesifikasi dan Harga Honda MSX 125 Terbaru


Spesifikasi dan Harga Honda MSX 125 - Honda MSX 125 adalah satu jajaran produk motor keluaran Honda yang hadir dengan mengusung desain yang mungil atau lebih khasnya minimoto. Selain mengusung desain yang terlihat agresif, motor ini juga dibekali dengan mesin berkapasitas 125 yang cukup reponsif dipadukan dengan beragam fitur modern yang meliputi safety ataupun akomodasi untuk memberikan kenyamanan serta keamanan bagi pengendara.

Meski memiliki desain berukuran mini, motor yang memiliki nama lain Honda Grom ini juga dibekali dengan beragam fitur modern seperti fitur di panel indikatornya yang tampil lebih modern dan mewah dengan tampilan digital. Speedometer, takometer, odometer, fuel meter dan jam digital dipadu jadi satu. Penampilan pada sektor kaki-kaki Honda MSX 125 juga terlihat keren. Untuk sok braker depannya mengusung model upside down dan monoshock di belakang.

Spesifikasi dan Harga Honda MSX 125


Sementara untuk sektor dapur pacunya, motor Honda MSX 125 dipersenjatai dengan mesin berkapasitas 124,9 cc, 4 Stroke, 2 Valve, Single Silinder berpendingin udara dengan sistem pengkabutan bahan bakar injeksi yang dipadu dengan transmisi 4-percepatan. Mesin yang sudah lolos regulasi Euro-3 tersebut diklaim mampu memuntahkan tenaga maksimal 7.2 kW pada 7.000 rpm dan torsi maksimal 10,9 Nm pada 5.500 rpm.

Spesifikasi Honda MSX 125

  • Tipe Mesin : 4 Stroke, 2 Valve, Single Silinder
  • Sistem pendinginan : Air – Cooled (Udara)
  • Diameter x Langkah : 52,4 x 57,9 mm
  • Perbandingan Kompresi : 9.3 : 1
  • Daya Maksimum : 7.2 kW/7.000 rpm
  • Torsi Maksimum : 10,9 Nm/5.500 rpm
  • Sistem Starter : Electrik dan Kick Starter
  • Sistem Pembakaran : PGM-FI
  • Dimensi: 1.760 x 755 x 1.010 mm
  • Berat : 101,7 kg
  • Jarak Sumbu Roda : 1.200 mm
  • Jarak terendah ke tanah : 160 mm
  • Kapasitas tangki : 5,5 Liter
  • Tinggi Jok : 765 mm
  • Suspensi depan : USD Front Forks, 31 mm
  • Suspensi belakang : Steel square pipe swingarm, Monoshock
  • Ukuran Ban Depan : 120/70-12″
  • Ukuran Ban Belakang : 130/70-12″
  • Rem Depan : Single 220 mm disc with hydraulic dual-piston caliper
  • Rem Belakang : Single 190 mm disc with hydraulic single piston caliper
  • Tipe Battery : 12 V – 3,5 Ah

Harga Honda MSX 125 Terbaru

  • Harga Honda MSX 125 : Rp 45 jutaan
Demikian sekilas mengenai Honda MSX 125,segala informasi mengenai spesifikasi, gambar ataupun harga di rangkum dari situs resmi Honda motor Indonesia. semoga bisa menjadi refesensi bagi anda untuk mengenal lebih detail mengenai Spesifikasi dan Harga Honda MSX 125 Terbaru. Semoga bermanfaat. Situs Motor



Demikianlah Artikel Spesifikasi dan Harga Honda MSX 125 Terbaru

Sekianlah artikel Spesifikasi dan Harga Honda MSX 125 Terbaru kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Spesifikasi dan Harga Honda MSX 125 Terbaru dengan alamat link https://iplanetpost.blogspot.com/2016/12/spesifikasi-dan-harga-honda-msx-125.html

0 Response to "Spesifikasi dan Harga Honda MSX 125 Terbaru"

Posting Komentar